BRMP Jambi Dorong Produktivitas Melalui Penanaman Jagung Manis NB Super F1
MUARO JAMBI — Balai Penerapan Modernisasi Pertanian
(BRMP) Jambi melaksanokan kegiatan penanaman jagung manis varietas NB Super F1
di Instalasi Pengujian dan Penerapan Modernisasi Pertanian (IP2MP) BRMP Jambi
(17/10). Kegiatan iko dipimpin langsung oleh Kepalo BRMP Jambi Firdaus, SP.,
M.Si, didampingi KTU BRMP Jambi Hery Nugroho, SP., MP, serto penanggung jawab
IP2MP Bayu Oktareza, S.Tr.P, besamo staf dan siswa prakerin.
Penanaman iko merupokan bagian dari upayo BRMP
Jambi dalam mendukung pengembangan komoditas hortikultura unggulan serto jadi
langkah awal persiapan menghadapi tahun baru. Melalui kegiatan iko, BRMP Jambi
berkomitmen untuk terus mendorong penerapan inovasi pertanian modern dan
efisiensi pengelolaan lahan percobaan.
Suasano kegiatan berlangsung antusias dengan
keterlibatan seluruh unsur pelaksano. Kepalo BRMP Jambi berharap penanaman
jagung manis NB Super F1 iko dapat jadi contoh penerapan teknologi pertanian
yang efektif sekaligus memberi hasil panen optimal di akhir tahun nanti.

Komentar
Posting Komentar